rodabalap.com – Kata yang tepat untuk joki pemula dragbike adalah inilah wadah yang tepat melatih skill, mental dan jam terbang. Fun Dragbike GDS Racertees ABRT20 Buruh Racing yang akan berlangsung di sirkuit permanen GDS Gantiwarno, Klaten, Jateng memang bertujuan untuk itu. Dibalut dalam kemasan fun drag bike alias santai, ide Agung Setyawan dan kawan-kawan ini terus dinanti. Meski ini bersifat fun drag, tapi tetap dengan rekomendasi Pengprov IMI Jateng alias legal.
” Rabu 1 Mei 2019 dimulai pukul 10.00 WIB kembali diadakan. Ada kelas open dan non pembalap. Non pembalap artinya mereka yang benar-benar baru mulai jadi joki. Pastinya, lengkap dengan timing system sebagai tolok ukur hasil korekan dan skill joki.’’ bilang Agung Setiawan. Menarik, karena ada kategori khusus non pembalap. Mereka yang selama ini terpantau ikut kompetisi resmi tak boleh masuk di kategori ini.
Tak sekadar itu, Fun Dragbike GDS Racertees ABRT20 Buruh Racing juga bertujuan membangun attitude yang baik. Soal disiplin waktu misalnya, pembalap harus perhatikan betul jadwalnya. Pembalap yang tertinggal di race, tidak akan tercatat catatan waktunya. Jelas rugi……
KELAS ROKIES GDS
1 10.00-10.10 Sport std 155cc rokies GDS
2 10.10-10.20 FU porting 155cc rokies GDS
3 10.20-10.30 Bbk 4 t tu 130cc rokies GDS
4 10.30-10.40 Bbk 2 t std 116cc rokies GDS
5.10.40-10.50 Bbk 4 tak tu rangka std 130 cc rokies GDS
6.10.50-11.00 Bkk 2 tak tu rangka std 120 cc rokies GDS
7.11.00-11.10 Sport 2 t tu rangka std 140cc non BU( RX KING ,RX Z & RX & DLL) rokies GDS
————————ISTIRAHAT ————————-
KLS PEMULA OPEN
- 12.10-12.20 Braket 8 detik MOTOR BEBAS
- 12.20-12.35 Braket 9 detik MOTOR BEBAS
10 12.55-13.10 Braket 10 detik MOTOR BEBAS
11 13.10-13.25 Braket 8,5 detik MOTOR BEBAS
12.13.25-13.40 Braket 9,5 detik MOTOR BEBAS
13.13.40-13.55 Braket10,5 detik MOTORBEBAS
14.13.55-14.05 Braket pelajar 9 detik MOTOR BEBAS ( Wajib kartu pelajar )
15.14.05-14.15 Bbk 4 t 130 cc
16.14.15-14.25 FU Porting 155cc
17.14.25-14.35 Sport std 2 T 150 cc
18.14.35-14.45 Bbk std 2 t 116cc
19.14.45-14.55 Bbk t u 2 t 116cc
20.14.50-15.00 Kls wanita Matic 200cc
21.15.00-15.10 Campuran 4 tak 200cc
22.15.10-15.20 Campuran 2 tak 140 CC non bu
23.15.20-15.30 Matic 150cc rangka Std
24.15.30-15.40 Kls FFA
25.15.40-15.50 Kls Eksebisi
Boleh daftar lebih dari 1 dalam 1 kelas
HADIAH PEMBINAAN
BILA KELAS TSB KURANG 30 STARTER
1 THROPY + 500.000
2 THROPY + 400.000
3 THROPY + 300.000
4 THROPY + 250.000
5 THROPY + 200.000 sesuai kuota
BILA KLS TSB LEBIH 30 STARTER
1 THROPY + 1.000.000
2 THROPY + 500.000
3 THROPY + 400.000
4 THROPY + 300.000
5 THROPY + 250.000
Jika peserta kurang dari 5 juara 1 tetap mendapat uang pembinaan.
KONTES GRATIS WAJIB BALAP
- 15.10-15.30 penilaian Motor drag yg keren akan ada hadiah tropy 1-5 DOORPRIZE RACERTEES & 10 Pemenang undian. Pendaftaran Di sirkuit GDS 200rb Flat tidak ada denda pendaftaran dan denda scrut. Gratis KIS untuk untuk pendaftar braket 10,5 detik. Pendaftaran Transfer ke norek
0373050919 BCA AGUNG SETIAWAN
Bukti tranfer wajib di bawa. Tidak melayani E-Banking
Peserta mengundurkan diri biaya pendaftaran tidak dikembalikan.
Info 08122756119 WA