Home Balap Motor Edrin Ahza Hartge : Raih Kemenangan Gemilang di Java Grand Prix 2023

Edrin Ahza Hartge : Raih Kemenangan Gemilang di Java Grand Prix 2023

1435

RODABALAP.COM : Dalam momen yang dinantikan, The Young Gun Dewasena Racing Team memenangkan kelas bebek 4 tak Standart 150cc dalam final Java Grand Prix (JGP) Slawi yang digelar pada 29 Oktober 2023.

Pembalap andalan tim ini, tampil luar biasa dengan sejak babak Qualifying Time Trial (QTT) memulai penampilannya dengan memukau mencatatkan waktu terbaik 48,161 detik berhak menempati grid pertama.Edrin Ahza Hartge Raih Kemenangan Gemilang di Java Grand Prix 2023

Dalam balapan final yang berlangsung sengit, harus bersaing dengan Satria Tegar Bijaksana.

“Kita mengikuti kejuaraan ini membela Dewasena Racing Team, sebuah team yang hebat  sehingga berhasil mengantarkan Edrin menjadi juara. Tidak lupa saya mengucarkan terimaksih yang setinggi-tingginya kepada Ronny Subiyakto owner Mulia Jaya Kebumen, yang sidah mensuport sepenuhnya ke Edrin. Tidak lupa ucapan terimakasih kepada mekanik dan kru yang penuh kesabaran mendampingi Edrin saat mengikuti balapan,’’bilang Sapto Purnomo ayahnya Edrin.Edrin Ahza Hartge Raih Kemenangan Gemilang di Java Grand Prix 2023

Yes, kemenangan ini tidak datang begitu saja. Tekad dan keberanian saja tidak cukup, tetapi harus disertai dengan latihan dan kesiapan yang kuat. Hasil yang luar biasa ini adalah bukti nyata dari dedikasi dan kerja keras yang telah dia tanamkan dalam persiapan balapnya.

Ok, Selamat sekali lagi kepada Edrin Ahza Hartge dan Young Gun Dewasena Racing Team atas kemenangan luar biasa ini. Semoga prestasi kali ini menjadi motivasi bagi banyak orang untuk mengejar impian mereka dalam dunia balap. D   14   N

Previous articleRoad Race 2022 : AR Racetech Madurace Kolaka RT Siap Tampil Di Piala Presiden Republik Indonesia
Next articlePeran Sentral Koizumi Racing Factory dan TRAstar dalam Kejayaan Java Grand Prix 2023
Filosofi hidup : Bermimpilah setinggi langit. Jika engkau jatuh, engkau akan jatuh di antara bintang-bintang

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.